Wawali Serang Pimpin Rapat Tindak Lanjut Pengosongan Gedung Juang 45

Wawali Serang Pimpin Rapat Tindak Lanjut Pengosongan Gedung Juang 45

Wakil Wali Kota Serang Subadri Ushuludin pimpin rapat menindaklanjuti pengosongan Gedung Juang 45

Serang – Wakil Wali Kota Serang Subadri Ushuludin pimpin rapat menindaklanjuti pengosongan Gedung Juang 45 yang akan di bangun menjadi tempat wisata sejarah Kota Serang.

DHD 45 bukan untuk tempat sekretariat akan tetapi berdiri dalam berusaha di atas lahan Pemerintah. Dalam hal itupun untuk mengedepankan gedung juang 45 ini, Pemerintah Kota Serang selalu menjaga mengunggulkan serta kondusifitas tanpa batas. Kata Subadri yang di wawancara seusai rapat di gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kota Serang. Rabu (9/9/2020).

Baca : Pemkot Serang Kebut Revitalisasi Gedung Juang 45

Subadri berharap atas rapat ini akan ada titik temu yang pada akhirnya sampai proses lelang selesai dengan Pemerintah Kota Serang.

“Perlu diketahui bersama oleh kepolisian bahwa keberadaan DHD 45 kita tidak serta merta untuk menjalankannya, hasil sampai saat ini DHD 45 masih bertahan. Dengan dasar itu atas nama Pemerintah Kota Serang akan mengedepankan proses ini sampai selesai”, ungkap Subadri. (Red)

Bagikan:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *