Skip to navigation Skip to content
Selasa, 8 Juli 2025
  • facebook
  • youtube
  • twitter
  • instagram
Reportase Banten

Reportase Banten

Berita Terpercaya di Banten

Primary Menu
  • Beranda
  • Pemerintahan
  • Politik
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Hukrim
  • Militer
  • Sosok
  • Opini
  • Kabar Persyarikatan
  • Reportase Warga
  • Home
  • Blog
  • Pemkot Cilegon
  • Halaman 3

Tag: Pemkot Cilegon

Honor Tenaga Non ASN Kota Cilegon Sudah Dicairkan
Pemerintahan

Honor Tenaga Non ASN Kota Cilegon Sudah Dicairkan

Redaksi Reportase Banten
11 November 2024
0

Cilegon – Honor para tenaga non Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kota Cilegon sudah dicairkan, Senin, (11/11/2024). Situasi tersebut menunjukkan bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Cilegon dalam kondisi yang stabil. “Sebenarnya kami…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Sinergi Media dan Pemerintah, Ketua SMSI : Dukung Pembangunan Ekonomi Banten
Ekonomi dan Bisnis Organisasi Pemerintahan

Sinergi Media dan Pemerintah, Ketua SMSI : Dukung Pembangunan Ekonomi Banten

Redaksi Reportase Banten
8 November 2024
0

Cilegon – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Banten bersama Biro Administrasi Pimpinan dan Protokol (Adpimpro) Pemprov Banten menggelar Temu Media, di Aula Diskominfo Kota Cilegon, Jum’at, (08/11/2024). Acara temu media mengusung tema “Realisasi PAD,…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Pembangunan RKB SMPN 12 Cilegon Minim Pengawasan Serta Abaikan K3
Pendidikan Reportase Investigasi Reportase Pilihan Reportase Warga

Pembangunan RKB SMPN 12 Cilegon Minim Pengawasan Serta Abaikan K3

Redaksi Reportase Banten
16 Oktober 2024
0

Cilegon – Pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB) Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 12 Kota Cilegon, di Link. Kubang Welingi, Kecamatan Purwakarta, diduga minim pengawasan serta mengabaikan keselamatan dan kesehatan kerja kontruksi (K3). Hasil pantuan media…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Jadi Pilot Project, PT PLN Indonesia Power UBP Suralaya Berikan Makan Bergizi Gratis 2 Sekolah
Pendidikan Reportase Pilihan

Jadi Pilot Project, PT PLN Indonesia Power UBP Suralaya Berikan Makan Bergizi Gratis 2 Sekolah

Redaksi Reportase Banten
22 Agustus 2024
0

Cilegon- PT PLN Indonesia Power UBP Suralaya turut berkontribusi dalam pelaksanaan pilot project Makan Bergizi Gratis yang dilaksanakan di dua sekolah berbeda yakni di MTs Negeri 2 Cilegon dan MTs Al-Khariyah Citangkil, Kota Cilegon, Kamis,…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Tinjau Uji Coba Makan Bergizi Gratis, Wiranto : Apresiasi Pemkot Cilegon
Pemerintahan

Tinjau Uji Coba Makan Bergizi Gratis, Wiranto : Apresiasi Pemkot Cilegon

Redaksi Reportase Banten
21 Agustus 2024
0

Cilegon, (Beritain) – Ketua Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres), Wiranto meninjau uji coba pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG), di SDN Kedalaman IV, Kota Cilegon, Rabu, (21/08/2024). Kedatangan Wiranto berserta rombongan tersebut didampingi Sekretaris Jenderal Dewan…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Kumpulkan Kepala OPD, Helldy Minta Jajarannya Tingkatkan Kinerja
Pemerintahan

Kumpulkan Kepala OPD, Helldy Minta Jajarannya Tingkatkan Kinerja

Redaksi Reportase Banten
1 Juli 2024
0

Cilegon – Walikota Cilegon Helldy Agustian mengumpulkan para kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkot Cilegon, di Aula Setda Kota Cilegon, Senin, (01/072024). Hadir dalam acara tersebut Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta, Sekretaris Daerah Kota…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Hadiri HUT Bhayangkara Ke 78, Walikota Helldy Apresiasi Hubungan Kerjasama Polisi Dengan Pemkot Cilegon
Militer

Hadiri HUT Bhayangkara Ke 78, Walikota Helldy Apresiasi Hubungan Kerjasama Polisi Dengan Pemkot Cilegon

Redaksi Reportase Banten
1 Juli 2024
0

Cilegon – Walikota Cilegon Helldy Agustian memberikan apresiasi dan penghormatan yang tinggi atas kolaborasi dan hubungan kerjasama yang telah dibangun dengan sangat baik oleh aparat Kepolisian Resort (Polres) Cilegon dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon. Hal…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Lepas Kloter 64, Walikota Helldy Pesan ke Jamaah l Haji Untuk Jaga Lisan
Pemerintahan Sosial

Lepas Kloter 64, Walikota Helldy Pesan ke Jamaah l Haji Untuk Jaga Lisan

Redaksi Reportase Banten
7 Juni 2024
0

Cilegon – Walikota Cilegon Helldy Agustian kembali melepas Calon Jamaah Haji Kota Cilegon Gelombang II Kloter 64, di halaman DPRD Kota Cilegon, Jum’at, (07/06/2024). Dalam kesempatan ini, Helldy berpesan kepada para jamaah untuk senantiasa menjaga…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Mudik Gratis 2024, PT Asahimas Chemical Sediakan 2 Armada Jurusan Banjar – Bandung
Sosial

Mudik Gratis 2024, PT Asahimas Chemical Sediakan 2 Armada Jurusan Banjar – Bandung

Redaksi Reportase Banten
5 April 2024
0

Cilegon – Salah satu perusahaan yang bergerak dibidang industri kimia dasar, yakni PT Asahimas Chemical yang terletak di Kelurahan Gunung Sugih, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon terus berkomitmen dan mendukung Program Walikota Cilegon Helldy Agustian dalam…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut
Hari Pertama Pendaftaran, Tiket Mudik Gratis Tujuan Jabar dan Jatim Ludes
Pemerintahan

Hari Pertama Pendaftaran, Tiket Mudik Gratis Tujuan Jabar dan Jatim Ludes

Redaksi Reportase Banten
30 Maret 2024
0

Cilegon – Dinas Perhubungan Kota Cilegon kembali membuka pendaftaran Program Mudik Gratis 2024. Namun, pendaftaran yang dibuka khusus untuk kuota arus mudik di 19 Kota/Kabupaten tujuan. Diketahui, pendaftaran mudik gratis di buka selama 2 hari,…

Bagikan:
Baca Lebih Lanjut

Navigasi pos

Pos-pos lama
Pos-pos baru
Artikel Terbaru
  • Konferancab II Dimulai, Samroni Siap Pimpin GP Ansor Pulomerak
  • Atasi Banjir, Pasukan Ijo Lumut Kelurahan Tamansari Bersihkan Sampah Kali yang Mampet
  • Tingkatkan Kompetensi Wartawan Olahraga, SIWO PWI Cilegon Gelar Saresehan Jurnalistik”
  • Cilegon Peduli: Dindikbud Berikan Bantuan kepada Anak Berkebutuhan Khusus
  • Cilegon Dilanda Banjir: Rijalul Ansor, Banser, dan Lurah Tamansari Turun Bantu Warga
Arsip

Laman
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
REDAKSI

PT. Sinergitas Digital Media

AHU-0007746.AH.01.02.TAHUN 2021

Pemimpin Perusahaan : Adityawarman

Pimpinan Redaksi/Penanggung Jawab : Ega Jalaludin

Redaksi : Adityawarman

Wartawan :

Widia Sari, Saifudin Abdul Fatah, Tb. Abdul Rasyid

OFFICE :

Link. Widara Indah No. 59 Kelurahan Cimuncang Kecamatan Serang Kota Serang Provinsi Banten 42111.
Kontak Person :
Hp. 08176619840
email : bantenreportase@gmail.com

  • facebook
  • youtube
  • twitter
  • instagram
  • Privacy
  • Disclaimer
  • About Us
  • Contact Us
Copyright © 2019