Perwakilan BK-LSM menyerahkan laporan dugaan pungli dan pembangunan USB ke Kejati Banten. Badan Koordinasi Lembaga Swadaya Masyarakat (BK-LSM) Kabupaten Lebak lakukan aksi damai terkait dugaan pungli tahun baruan pada Kantor Cabang Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…
Baca Lebih LanjutBulan: Januari 2022
Keppres Pemberhentian Sekda Banten Belum Terbit, Akademisi : Kebijakan Plt Dapat Dipertanyakan
Al Muktabar ketika dilantik sebagai Sekda Banten. Foto google Kisruh permasalahan Sekretaris Daerah (Sekda) Banten sejak 22 Agustus 2021 hingga hari ini belum menemukan titik terang terkait Keputusan Presiden (Keppres) Republik Indonesia tentang pemberhentian Al…
Baca Lebih LanjutData Kegiatan Dituding Tidak Informatif, Ini Jawaban Pemprov Banten
Screenshot Web LKPP RUP Nasional untuk Pemprov Banten yang di ambil Minggu (30/1/2022). Pemerhati Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten Ucu Nur Arief Jauhar mengkritisi catatan monev APBD Banten TA 2022 per tanggal 27 Januari 2022 yang…
Baca Lebih LanjutWali Kota Sibolga Kunjungi Cilegon Untuk Belajar Sampah
Cilegon – Pemerintah Kota Cilegon kembali mendapatkan kunjungan dari Kota lain yang ingin mempelajari sampah, kali ini Wali Kota Sibolga, Jamaluddin Pohan beserta Jajarannya melakukan kunjungan di Kota Cilegon yang diterima langsung oleh Wali Kota…
Baca Lebih LanjutAkademisi dan Alipp Melihat Potensi Masalah Hukum Terkait Tanda Tangan Plt Sekda Dalam APBD Banten TA 2022
Al Muktabar ketika dilantik sebagai Sekda Banten. Foto google Kekisruhan permasalahan pemberhentian Sekda Banten yang hingga hari ini belum menemukan titik terang, pengangkatan Plt Sekda oleh Gubernur Banten tanpa adanya Keppres pemberhentian Al Muktabar sebagai…
Baca Lebih LanjutRSUD Cilegon Kini Bisa Daftar Online Tanpa Antri
Cilegon – Wali Kota Cilegon, Helldy Agustian secara resmi membuka acara Launching Aplikasi Pendaftaran Online RSUD Kota Cilegon yang bisa di download di playstore dengan nama “PAMANTRI” dan Pembayaran Non Tunai melalui BJB HOPE (Hospital…
Baca Lebih LanjutKejati Banten Tingkatkan Status Penyidikan Dugaan Korupsi Komputer UNBK Dindikbud Banten TA 2018, Alipp Apresiasi, Tabrani : Hormati Proses Hukum
Uday Suhada Direktur Eksekutif Alipp dan Tabrani Kepala Dindikbud Banten. foto google Direktur Eksekutif Aliansi Independen Peduli Publik (ALIPP) Uday Suhada mengapresiasi langkah Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten yang menaikan status penyelidikan menjadi penyidikan dugaan tindak…
Baca Lebih LanjutGercep! Kejati Banten Tingkatkan Status Penyidikan Dugaan Korupsi Komputer UNBK Dindikbud Banten TA 2018
Asisten Intelejen Kejati Banten, Adhyaksa Darma Yuliano melakukan konfresi pers yang digelar dihalaman Kejati Banten. Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten mengungkap dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor) pada pengadaan komputer Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) pada Dindikbud…
Baca Lebih LanjutHelldy Ingin Porseni Madrasah Hadirkan Bibit Prestasi Cilegon
Cilegon – Wali Kota Cilegon, Helldy Agustian membuka acara Pekan Olahraga Seni Kelompok Kerja Madrasah (Porseni KKM) MTs III Cilegon dengan tema “Sambung Silaturahmi Pekan Olahraga Seni untuk Raih Prestasi” berlokasi di Pesantren Modern Al…
Baca Lebih LanjutKeren, Setiap Jam 10 Pagi Bapenda Banten Wajibkan Seluruh Pegawai Melantunkan Lagu Indonesia Raya
Kepala Bapenda Opar Sohari bersama staf menyanyikan lagu Indonesia Raya ketika sedang melakukan rapat. foto istimewa Ada yang berbeda ketika Reportase Banten mengujungi Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten pagi ini Senin (24/1/2022), tepat pukul…
Baca Lebih Lanjut